Home » Seres 3 Meluncur di PEVS 2025, Harganya Cuma Rp300 Jutaan!

Seres 3 Meluncur di PEVS 2025, Harganya Cuma Rp300 Jutaan!

by Uzone Indonesia

Mobil listrik Seres 3 dari PT Sokonindo Automobile secara resmi diluncurkan di ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2025. SUV listrik ini akan menantang produk elektrifikasi dari China lainnya seperti Omoda E5 dan BYD Atto 3.

You may also like